Pengaruh Kedisiplinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Pusat Koperasi Angkatan Laut Kodiklatal Surabaya

Malinda Putri, Dian (2022) Pengaruh Kedisiplinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Pusat Koperasi Angkatan Laut Kodiklatal Surabaya. Other thesis, STIA Manajemen dan Kepelabuhan Barunawati Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf

Download (165kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (259kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (213kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (396kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (99kB)
[img] Text
SKRIPSI_18110006_DIAN MAILINDA PUTRI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
JURNAL_18110006_DIAN MAILINDA PUTRI.pdf

Download (437kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Menguji dan menganalisa pengaruh yang signifikan kedisiplinan terhadap kinerja karyawan pada Pusat Koperasi Angkatan Laut Surabaya, 2) Menguji dan menganalisa pengaruh yang signifikan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut Kodiklatal Surabaya, 3) Menguji dan menganalisa pengaruh yang signifikan kedisiplinan dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut Kodiklatal Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan merupakan karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut Kodiklatal Surabaya sebanyak 30 responden. Instrument pengumpulan data menggunakan data primer, dan data primer diperoleh dengan menggunakan Google Formulir serta terdapat beberapa pernyataan. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Uji Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Asumsi Klasik, Uji Hipotesis, dan Uji Koefisien Determinasi (R2). Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kedisiplinan mempunyai pengaruh yang tidak signifikan terhadap kinerja karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut dengan berpengaruh sebesar 47,8%. Lingkungan kerja mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut dengan berpengaruh sebesar 68%. Serta kedisiplinan dan lingkungan kerja mempunyai pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap kinerja karyawan Pusat Koperasi Angkatan Laut dengan variabel yang berpengaruh secara dominan ialah variabel lingkungan kerja sebesar 68%. Peneliti menyarankan agar perusahaan lebih memperhatikan lingkungan kerja sekitar mulai dari sarana dan prasarana yang memadai guna terciptanya produktivitas kinerja karyawan yang baik.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HF Commerce
Depositing User: Diyan Opka Vandisia
Date Deposited: 24 Jan 2023 11:25
Last Modified: 03 Feb 2023 12:23
URI: http://repositori.stiamak.ac.id/id/eprint/291

Actions (login required)

View Item View Item